Thursday, February 14, 2013

Faktor Yang Mempengaruhi LULUS/Tidak jalur SNMPTN 2013

 Faktor Yang Mempengaruhi LULUS atau TIDAKNYA siswa dalam Tes Jalur SNMPTN 2013 yakni


1. Nilai Rapot  : 

Jelas!!.. semakin baik nilai anda semakin berpeluang anda LULUS masuk PTN favorit anda

2. PIAGAM   : 

Sertakan semua PIAGAM yang anda miliki walaupun peserta karena tetap akan mempengaruhi. apalagi kalo PIAGAM tingkat NASIONAL atau INTERNATIONAL pasti peluang Lulus Jauh Lebih Besar

3. Status Sekolah :

Tentunya Sekolah yang rintisan RSBI akan jauh lebih berpeluang dibanding status sekolah dibawahnya seperti SSN. walaupun tahun ini RSBI sudah dihapus.. tapi sekolah tersebut ada status MANTAN RSBI .. hehe jadi .. berpeluang juga Status Sekolah yang dimana siswa-siswanya slalu memenengkan perlombaan tingkat Nasional maupun daerah apalagi OSN tentunya sekolah tersebut akan dipandang lebih tinggi dari yang lain

4. Kualitas ALUMNI di PTN yang dituju

Lihat apakah alumni di PTN dan Jurusan yang anda pilih banyak atau nggak? kalo banyak berarti anda akan berpeluang untuk LOLOS . dikarenakan ada beberapa universitas ketika tahun ajaran baru, mahasiswa barunya akan ditest dengan soal-soal. NAH!! itu digunakan untuk mengetahui bagaimna kualitas Alumni sekolah anda, jika Alumni Sekolah anda waktu ditest dulu nilianya baik.. tentunya anda semakin kuat untuk LOLOS dengan jalur SNMPTN 2013.
JADI bandingkan bagaimana LULUSAN ALUMNI SEKOLAH anda dari tahun ke tahun. apakah semakin banyak atau semakin sedikit diterimanya di PTN yang anda favoritkan


5. Nilai UAN  : 

Untuk Tahun Kemarin Pengumunan Kelulusan jalur Undangan 2012 setelah pengumuman nilai UAN jadi nilai UAN anda juga akan diperhitungkan juga.

0 comments:

Post a Comment